Menu
sunset-sailing

This Girl, Sebuah Lagu

Ini lah yang biasa saya lakukan disaat saya sedang merasa mandek. Entah kenapa dua hari belakangan ini saya merasa sangat stuck. Ah, mungkin karena tugas kuliah yang membebani pikiran. Tapi meskipun sedang berada dalam keadaan stuck, saya berusaha untuk tetap bisa menghasilkan sesuatu. Tulisan lah salah satunya. Kali ini saya ingin menuliskan unek-unek saya tentang sebuah lagu, yang menurut saya sangat enak didengar, plus makna dari lirik nya juga bagus. Let’s check this out!

sunset-sailing
Ilustrasi

Lagu ini adalah This Girl. Sebuah lagu yang dinyanyikan oleh Laza Morgan. Bukan lagu baru sih, karena lagu ini salah satu original soundtrack dari film Step Up. Singkatnya, lagu ini menceritakan tentang kecintaan seorang lelaki terhadap sang gadis pujaan. Sang gadis sangat setia kepadanya, tidak peduli apakah dia kaya atau tidak, si gadis tetap mencintainya. Meskipun sang lelaki sedang berada dalam kesulitan.

There’s this girl (this girl), the one and only wonder of this world (my world)

And it don’t matter if the road gets rough (yeah) if me rich or poor (yeah)

She stay down with me if me go to war (my girl)

There’s this girl (this girl), the one and only wonder of this world (my world)

And it don’t matter if the road gets rough (yeah) if me rich or poor (yeah)

She stay down with me till we in the floor (my girl)

Beruntung sekali Laza Morgan yang punya cewek seperti itu. I wish, suatu saat nanti saya juga bisa mendapatkan gadis yang seperti itu. Meskipun “hanya” sebuah lagu, tapi saya yakin masih ada perempuan yang seperti itu. Saya sangat suka lagu ini.

Share the Post
Rizqi Fahma
Rizqi Fahma

I read, I write, I bike, I swim, but I don't smoke.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.